Dipengaruhi Budaya Cina, Eropa dan Arab, Ini Filosofi Kerak Telor Betawi

Senin 03 Jun 2024 - 10:41 WIB
Reporter : Irma
Editor : Ahmad Kartubi

1 sdt garam

1 sdt merica putih bubuk

Pelengkap:

• Bawang merah goreng

• Serundeng

Cara membuat:

1. Serundeng: Panaskan minyak kelapa, tumis bumbu halus hingga harum. Tambahkan gula merah dan asam jawa, masak sambil diaduk rata. Masukkan kelapa, aduk cepat hingga rata. Masak dengan api sedang sambil terus diaduk hingga kelapa mengering. Angkat, sisihkan.

2. Panaskan wajan aluminium diameter 25 cm di atas api sedang. Masukkan 4 sdm beras ketan dan 4 sdm air, masak hingga beras setengah lunak dan cairan hampir habis.

3. Masukkan 1 butir telur bebek, 2 sdm serundeng, 2 sdt ebi sangrai, 1 sdm bawang merah goreng, dan ¼ sdt garam, aduk rata hingga menjadi adonan kental.

4. Ratakan adonan hingga berdiameter 18 cm. Masak kembali dengan api kecil hingga matang.

5. Balikkan wajan sehingga adonan menghadap langsung ke api untuk mematangkan bagian permukaan atas. Angkat. Sajikan segera dengan taburan pelengkap.

Kategori :