Harga Sawit Tinggi, Sempat Pengaruhi Program Replanting

Rabu 04 Sep 2024 - 18:57 WIB
Reporter : IBNU RUSDI
Editor : SAHAD

Ia menyebutkan, seperti tahun 2018 luas rekomendasi teknis 562 hektare, tetapi realisasi seluas 485 hektare, tahun 2019 dari luas rekomendasi teknis 591 hektare yang terealisasi 578 hektare. 

Kemudian, tahun 2020 dari luas rekomendasi teknis 929 hektare, yang terealisasi seluas 883 hektare, tahum 2021 dari luas rekomendasi teknis 409 hektare yang terealisasi 369 hektare, dan tahun 2024 luas rekomendasi teknis 852 hektare. 

"Jadi total luas rekomendasi teknis PSR mulai tahun 2018, 2019, 2020, 2201, dan 2024 seluas 3.344 hektare, tetapi realisasi baru 2.391 hektare karena belum termasuk realisasi 2024," ujarnya.

Ia mengatakan, tahun pertama realisasi program PSR tidak sesuai rekomendasi teknis karena harga sawit naik sehingga banyak petani mengundurkan diri. 

Kategori :