8 Manfaat Buah Kelengkeng Bagi Kesehatan No 5 Menjaga Berat Badan

8 manfaat buah lengkeng untuk kesehatan yang mesti diketahui.--istimewa

 

 

 

Radarmukomuko.bacakora.com- Buah Kelengkeng berasal dari Asia Tenggara ini tidak hanya lezat, tetapi juga memiliki kandungan nutrisi yang berharga. 

Berikut 8  manfaat buah kelengkeng bagi kesehatan tubuh yang berhasil dirangkum radarmukomuko.bacakoran.com ang dkutip dari berbagai smber :

1. Membantu Mengatasi Peradangan

Buah ini mengandung senyawa anti-inflamasi yang dapat membantu meredakan peradangan dalam tubuh. 

Konsumsi rutin kelengkeng bisa membantu mengurangi risiko penyakit kronis yang terkait dengan peradangan, seperti arthritis dan penyakit jantung.

2. Baik untuk Kesehatan Jantung

Kelengkeng kaya akan kalium dan serat, dua nutrisi penting untuk kesehatan jantung. 

Kalium membantu mengatur tekanan darah, sementara serat dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dalam darah. Kombinasi ini berkontribusi pada kesehatan kardiovaskular yang lebih baik.

3. Mencegah Resiko Anemia

Kandungan zat besi dalam kelengkeng membantu mencegah anemia defisiensi besi. Meskipun tidak sekaya sumber zat besi hewani, kelengkeng bisa menjadi pilihan baik bagi vegetarian atau mereka yang ingin meningkatkan asupan zat besi dari sumber nabati.

4. Baik untuk Kesehatan Kulit

Tag
Share