radarmukomukobacakoran.com - Puncak arus balik lebaran 1445 tahun 2024 ini diperkirakan terjadi mulai sejak Sabtu tanggal 13 April 2024 hingga Senin tanggal 15 April 2024 ini. Sama halnya saat mudik Lebaran, arus balik mudik dari kampung halaman pun perlu dilakukan persiapan agar perjalanan dapat berjalan dengan lancar dan nyaman. Terutama saat membawa kendaraan pribadi, beberapa hal perlu Kamu persiapkan mulai dari memeriksa kesehatan pengemudi, anggota keluarga hingga memastikan kendaraan siap melakukan perjalanan.
Berikut ini ada beberapa hal yang perlu persiapkan sebelum berangkat balik meninggalkan kampung halaman 1. Pertama yang perlu Kamu persiapan untuk arus balik mudik dari kampung halaman adalah dengan menentukan tanggal balik mudik. Saat menggunakan transportasi umum, kamu dapat menyesuaikan dengan tiket yang telah Kamu pesan. Sedangkan, bagi Kamu yang menggunakan transportasi pribadi untuk menghindari kemacetan, Kamu dapat memantau informasi arus balik mudik melalui televisi, radio hingga online. 2. Selanjutnya yang perlu Kamu persiapkan adalah mengecek kembali kendaraan pribadi yang akan digunakan. Kondisi kendaraan seperti mobil yang bisa Kamu periksa di antaranya mesin, rem, oli, lampu, AC, hingga ban. Hal ini penting Kamu lakukan agar perjalanan balik mudik dapat berjalan dengan lancar, efisien dan nyaman. 3. Kemudian yang tidak kalah penting adalah menjaga Kesehatan. Kondisi tubuh baik pengemudi dan penumpang pun perlu dijaga agar mudik bisa aman dan nyaman. Pastikan Kamu menjaga kondisi tubuh tetap fit dan prima dengan istirahat yang cukup hingga membawa perlengkapan kebutuhan obat-obatan. 4. Hal yang perlu Kamu siapkan selanjutnya adalah kelengkapan gadget untuk kebutuhan diperjalanan arus balik mudik dari kampung halaman. Gadget diperlukan diperjalanan untuk mencari rute perjalanan melalui google maps, menghubungi nomor penting hingga untuk hiburan. Perlengkapan yang perlu Kamu siapkan di antaranya handphone, powerbank hingga charger. 5.Saat balik mudik dari kampung halaman biasanya banyak orang yang membawa lebih banyak barang, seperti membawa oleh-oleh. Selain demi keamanan dan kenyamanan, membawa barang yang cukup berat bisa berdampak pada bahan bakar kendaraanmu menjadi lebih boros. Karena itu, pastikan Kamu tidak membawa barang terlalu berat. Selain itu yang tidak boleh diabaikan selama melakukan perjanlanan balik yaitu. Pemeriksaan Tekanan Daran, Pemeriksaan Gula Darah, Pemeriksaan Kolesterol, pastikan kamu melakukan pemeriksaan kesehatan sebelum balik.* English Remember! Before Leaving Your Village Must Do This radarmukomukobacakoran.com - The peak of the reverse flow of Eid 1445 in 2024 is expected to occur from Saturday, April 13, 2024 to Monday, April 15, 2024. Similarly, during Eid homecoming, the return flow of homecoming also needs to be prepared so that the trip can run smoothly and comfortably. Especially when carrying a private vehicle, you need to prepare several things ranging from checking the health of the driver, family members to making sure the vehicle is ready to travel. Here are some things that need to be prepared before leaving your hometown. 1. The first thing you need to prepare for the return flow of homecoming from your hometown is to determine the return date of homecoming. When using public transportation, you can adjust to the ticket you have ordered. Meanwhile, for those of you who use private transportation to avoid traffic jams, you can monitor information on the return flow of homecoming through television, radio to online. 2. Next thing you need to prepare is to double-check the personal vehicle that will be used. The condition of vehicles such as cars that you can check includes engines, brakes, oil, lights, air conditioners, to tires. This is important for you to do so that the trip back and forth can run smoothly, efficiently and comfortably. 3. Then no less important is to maintain health. The body condition of both the driver and passengers also needs to be maintained so that homecoming can be safe and comfortable. Make sure you keep your body fit and fit with enough rest to bring medical supplies. 4. The next thing you need to prepare is the completeness of gadgets for the needs of the return flow back and forth from your hometown. Gadgets are needed on the go to find travel routes through google maps, call important numbers to entertainment. The equipment you need to prepare includes mobile phones, powerbanks to chargers. 5.When returning back and forth from hometown, there are usually many people who bring more things, such as bringing souvenirs. In addition to safety and comfort, carrying items that are heavy enough can have an impact on your vehicle's fuel to be more wasteful. Therefore, make sure you don't carry too heavy items. In addition, which should not be ignored during the return trip, namely. Daran Pressure Check, Blood Sugar Check, Cholesterol Check, make sure you do a health check before returning.*
Kategori :