Cara Membuat Getuk Ubi

Salah satu olahan makanan yang cukup populer berasal dari ubi kayu, yakni getuk. --Istimewah

[email protected] - Ubi kayu merupakan salah satu tumbuhan yang bisa sangat banyak dijadikan berbagai olahan makanan. Salah satu olahan makanan yang cukup populer berasal dari ubi kayu, yakni getuk. 

Getuk adalah penganan tradisional khas masyarakat Jawa yang populer di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta, Jawa Tengah, Ngawi dan Jawa Timur. Penganan ini berasal dari Magelang, Jawa Tengah. Dalam bahasa Sunda, getuk juga dikenal dengan sebutan gegetuk. Sekarang hampir tiap daerah mengenal makanan getuk singkong ini. 

Berikut kami bagikan bahan-bahan dan cara membuat getuk.

 

Siapkan:

-1 kg singkong (sudah dikukus)

-120 gr gula merah (sisir halus)

-50 gr gula pasir (sesuaikan selera)

-Secukupnya vanili

-Secukupnya garam

-Secukupnya kelapa parut(kukus beri garam dan daun pandan) supaya warna dan aromanya khas.

 

Kemudian cara membuatnya:

 

Tag
Share