Mengenal Kebiasaan Suku Raute, Jika Anggota Suku Meninggal Mereka Akan Lakukan Ini
Mengenal Kebiasaan Suku Raute, Jika Anggota Suku Meninggal Mereka Akan Lakukan Ini--Istimewah
Bagi suku Raote berburu bukanlah sekedar keharusan melainkan juga merupakan cara untuk menjaga budaya kuno mereka agar tetap hidup. Diantara mereka sendiri laut teh berbicara semacam bahasa Tibet Burma yang tidak memiliki bentuk tulis.
Mereka mewariskan pengetahuan nomaden dari generasi ke generasi secara lisan. Baik melalui cerita peribahasa mitos dan ritual.
Meskipun demikian banyak budaya mereka telah hilang selama berabad-abad dan seperti banyak masyarakat yang hidup secara nomaden.
Route memiliki pandangan dunia animisme serta percaya pada arwah. Mereka percaya akan adanya para arwah penghuni hutan yang memberikan perlindungan serta anugerah.
Karena itu mereka sering melakukan beragam ritual dan upacara adat untuk memohon restu kepada para arwah. Suku Raute memiliki tradisi menguburkan orang mati dalam kondisi tegak dengan harapan bahwa mereka yang telah mati dapat segera memasuki surga.
Setelah menyelesaikan penguburan semua penduduk suku Raute akan pergi untuk tinggal di tempat lain demi menghindari gangguan dari para roh jahat.