Jangan Berlebihan, ini Barang yang Wajib Dibawa Saat Mudik Lebaran
Jangan Berlebihan, ini Barang yang Wajib Dibawa Saat Mudik Lebaran.--ISTIMEWA
radarmukomukobacakoran.com - Sudah siap mudik lebaran tahun ini belum? Ingat jangan terlalu berlebihan membawa barang pada saat melakukan pejalan mudik.
Dalam perjalanan mudik ada beberapa barang yang wajib kamu bawa loh, sehingga perjalanan kamu bisa aman dan nyaman.
Di Indonesia mudik sudah menjadi salah satu budaya yang sudah melekat dari zaman dahulu hingga sekarang.
Dalam momen ini menjadi momen yang paling ditunggu setiap tahunnya oleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Karena mereka akan melakukan perjalanan mudik sebelum hari raya idul Fitri.
Agar perjalanan mudik terasa aman dan nyaman ada beberapa barang yang harus kamu bawa. Berikut barang yang wajib kamu bawa pada saat mudik.
1. Dokumen Penting
Barang pertama yang harus kamu bawa adalah dokumen penting seperti, KTP, STNK kendaraan, kartu e-toll, dan berkas dokumen lainnya. Berkas penting ini jangan sampai ketinggalan.
2. Kita P3K Serta Obat-obatan
Barang yang wajib kamu bawa ketika mudik ialah kotak P3K beserta obat-obatan. Seperti diketahui, perjalanan mudik yang jauh serta kondisi jalanan yang macet tentu menyita banyak energi.
Oleh sebab itu, sangat perlu membawa obat-obatan untuk menunjang stamina selama mudik.
3. Cadangan Spare Part
Barang yang tidak boleh ketinggalan saat mudik yaitu cadangan sparepart. Barang ini misalnya saja seperti.ban serapan, Karana ini sangat berguna apabila mobil mengalami masalah di tengah perjalanan, terutama di kawasan yang jauh dengan pemukiman.
4. Alat Komunikasi
Alat komunikasi seperti handphone, juga penting Anda bawa saat mudik. Dengan adanya handphone kita bisa memberitahu sanak saudara bhawa kita sudah dalam perjalanan. Selain itu, handphone juga dapat memudahkan kita mempercepat perjalanan mudik.
5. Power Bank
Meski saat ini anda bisa mengisi baterai handphone melalui dashboard mobil, membawa pengisi daya baterai seperti power bank lebih dianjurkan. Sebab power bank dinilai lebih efisien dan lebih aman.
6. Pakaian
Kemudian barang bawaan selanjutnya, Anda perlu membawa pakaian tambahan ketika mudik. Kondisi jalanan yang macet, dan panasnya suhu di luar mobil dapat menimbulkan biang keringat. Dengan Anda membawa pakaian tambahan, Anda bisa berganti pakaian ketika mobil berada di rest area.
7. Makanan Ringan dan Air Mineral
Pada saat mudik perlu juga membawa makanan ringan dan air mineral. Seperti diketahui, perjalanan mudik yang panjang sangat menyita energi dan mengganggu konsentrasi ketika berkendara. Dengan membawa makanan ringan dan air mineral sendiri, selain hemat di kantong. Hal tersebut juga dapat melindungi Anda dari rasa lapar l.
8. Bantal Leher
Selanjutnya, Anda perlu membawa bantal leher ketika mudik. Barang yang satu ini dapat memberikan kenyamanan saat Anda berkendara, serta mengurangi rasa pegal di sekitar leher.
9. Uang Tunai Secukupnya
Barang terakhir yang wajib Anda bawa selanjutnya,m adalah uang tunai. Meski di zaman sekarang pembayaran sudah mulai digital, tetapi anda tetap perlu membawa uang tunai untuk berjaga-jaga.
Inilah beberapa barang yang wajib dibawa pada saat mudik. Selain itu masih ada beberapa barang lain yang yang wajib kamu bawa tergantung situasi dan kebutuhan kita masing-masing.*
English
Don't overdo it, this is the stuff Must be brought when going home for Eid
Are you ready to go home for Eid this year yet? Remember, don't carry too many items when traveling back and forth. When traveling home, there are several items that you must bring with you, so that your trip can be safe and comfortable.
In Indonesia, going home has become a culture that has been attached to it from ancient times until now. This moment is the most awaited moment every year by most Indonesians. Because they will be traveling home before Eid al-Fitr.
To make your homecoming journey feel safe and comfortable, there are several items you must bring. The following are the items you must bring when going home.
1. Important Documents
The first items you must bring are important documents such as KTP, vehicle registration, e-toll card and other document files. Don't miss this important file.
2. We provide first aid and medicine
The items you must bring when going home are a first aid kit and medicine. As is known, long trips home and congested roads certainly take up a lot of energy.
Therefore, it is very necessary to bring medicine to support stamina while going home.
3. Reserve Spare Parts
Items that should not be left behind when going home are spare parts. For example, this item is an absorption tire. This Karana is very useful if the car experiences problems while traveling, especially in areas far from residential areas.
4. Communication Tools
It is also important that you bring communication tools such as cellphones when going home. With cell phones, we can tell our relatives that we are on our way. Apart from that, cellphones can also make it easier for us to speed up our journey home.
5. Power Bank
Although currently you can charge your cellphone battery via the car dashboard, bringing a battery charger such as a power bank is more recommended. Because power banks are considered more efficient and safer.
6. Clothes
Then the next luggage, you need to bring additional clothes when going home. Congested road conditions and hot temperatures outside the car can cause prickly heat. By bringing extra clothes, you can change clothes when the car is in the rest area.
7. Snacks and Mineral Water
When going home, you also need to bring snacks and mineral water. As is known, long trips home take a lot of energy and interfere with concentration when driving.
By bringing your own snacks and mineral water, it will save money on your pockets. It can also protect you from hunger l.
8. Neck Pillow
Next, you need to bring a neck pillow when going home. This item can provide comfort when you drive, as well as reduce soreness around the neck.
9. Sufficient Cash
The last item you must bring next is cash. Even though payments have started to go digital nowadays, you still need to bring cash just in case.
Here are some items that must be brought when going home. Apart from that, there are several other items that you must bring depending on your situation and individual needs.*